Aplikasi Kalkulator Berat Badan
Pada kesempatan ini saya akan mempelajari cara membuat aplikasi kalkulator berat badan dengan Java dan NetBeans. Dengan aplikasi ini, Anda dapat mengetahui apakah berat badan Anda ideal atau tidak. Menyiapkan Form Aplikasi Berikut ini langkah-langkah untuk menyiapkan form yang akan digunakan dalam aplikasi Berat Badan. Membuat Project Berat Badan Jalankan Text editor kebetulan disini saya menggunakan NetBeans IDE Pilih File - New Project... Pada jendela New Project, pilih Java - Java Application, kemudian klik Next. Atur nama project menjadi BeratBadan, kemudian klik Finish. Project BeratBadan akan ditampilkan pada jendela Projects . Form BeratBadan Pada jendela Projects, perluas BeratBadan, kemudian klik kanan package beratbadan dan pilih New - JFrame Form Atur Nama form menjadi FormBeratBadan, kemudian klik Finish. FormBeratBadan akan ditampilkan Atur property title menjadi Aplikasi Kalkulator Berat Badan Tambahkan tiga Label, dua TextField, dan Button ke dalam Form. Atur u...